#BioBus : Memanfaatkan Sampah Menjadi Sumber Energi Alternatif

KREATIF! Berpikir cerdas untuk memanfaatkan sampah menjadi sumber energi alternatif. Solusi jitu mengatasi masalah sampah di kota besar

BioBus (Foto : detik)
Geneco membuat terobosan dengan Bus berbahan bakar tinja dan sampah makanan yang diproses oleh mikroorganisme sehingga menghasilkan biogas atau biometana. Biometana ini lah yang dipakai untuk bahan bakar bus. Biogas itu disimpan di tangki khusus di bagian atas bus. Jika tangkinya terisi penuh dengan biogas, maka cukup untuk menjelajah sejauh 200 mil atau 321,7 km per liter

"Kendaraan berbahan bakar gas memegang peranan penting dalam memperbaiki kualitas udara di kota-kota Inggris, bahan bakar Bio-Bus diambil dari masyarakat yang tinggal di daerah setempat, dan mungkin dari orang yang duduk di bus," ujar GM Geneco Mohammed Saddiq

Simak videonya :

0 comments:

Post a Comment